Ampang Kualo adalah nama sebuah gelanggang pacuan kuda di Solok, ia juga menjadi sebutan untuk lokasi sekitaran gelanggang yang terdapat di Kelurahan Kampung Jawa, Kota Solok ini. Sejak beberapa tahun terakhir, gelanggang ini kembali aktif menggelar pacuan kuda setiap tahunnya. Di sana terdapat beberapa ekor kuda pacu maupun kuda yang diberdayakan untuk transportasi bendi (delman). Suatu sore Maria mampir dan berkenalan bersama sekelompok anak-anak yang sedang bermain dengan kuda mereka. Continue reading
